Blog

Laptop Lamban, Apa Sebabnya ?

Semakin lama sebuah produk digunakan, biasanya akan berdampak pada penurunan kinerjanya. Hal ini berlaku pula pada laptop, apalagi bila digunakan selama beberapa tahun.

Selain smartphone, laptop merupakan salah satu perangkat yang dibutuhkan dalam menjalani aktivitas. Namun, semakin lama digunakan, kinerja laptop menjadi lamban.

Nah, berikut ada beberapa penjelasan tentang kinerja laptopyang menjadi lamban, selain faktor usianya:

1. Hardware Kotor dan Kurang Perawatan

Masalah pada laptop tidak hanya disebabkan software, tapi juga hardware. Kurangnya perawatan juga bisa membuat kinerja laptop menjadi lamban, terlebih lagi jika kamu tidak melakukan perawatan sama sekali.

Bagian ventilasi laptop akan cepat kotor jika digunakan di tempat yang tidak rata dan berdebu. Untuk mencegah, sebaiknya gunakan laptopdi permukaan rata, atau kamu bisa menambahkan alas berupa cooling pad.

Selain itu, lakukan pembersihan minimal sebulan sekali pada bagian ventilasi dan setidaknya mengganti thermal paste secara berkala.

2. File Sampah Menumpuk

 

Related posts

Copyright © 2009 - 2024 DemoTokoOnline.com All Rights Reserved.
Jakarta - Indonesia

Master Toko Online e-Commerce

Klik untuk Chat via WA